Harga | Harga Hubungi Kami | ||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Stok | Tersedia | ||||||||||||||||
Usaha budidaya buah durian bisa memberikan keuntungan yang menggiurkan karena permintaan dan harga buah durian tergolong tinggi. Sehingga budi daya durian merupakan sebuah usaha agribisnis yang berprospek bagus. Cara dan teknik budidaya durian yang baik merupakan pintu gerbang untuk menuju sukses. PT. Natural Nusantara membantu memberikan solusi bagaimana cara budidaya durian secara intensif, sehingga memungkinkan terjadinya peningkatan hasil secara K- 3, yaitu Kuantitas, Kualitas dan Kelestarian lingkungan. Syarat Pertumbuhan Durian
Pembibitan Buah Durian Pilih bibit tanaman yang subur, segar, sehat, daun banyak, batang kokoh, bebas hama & penyakit, percabangan 2-4 arah dan ada tunas baru. Persiapan Lahan
Tanaman Pelindung
Lubang Tanam
Penanaman
Pengairan
Pemangkasan
Pemupukan Dosis dan jenis pupuk tergantung pada jenis dan kesuburan tanah atau sesuai rekomendasi setempat, misal sebagai berikut :
Siramkan pupuk organik SUPERNASA (0-3 thn) dan POWER NUTRITION (diatas 3 thn) dengan cara sesuai di atas. Semprotkan 3-4 tutup POC NASA + 1 tutup HORMONIK per tangki tiap 1-2 bulan selama masih bisa dijangkau alat semprot. Pembuahan Diluar Musim Caranya mengatur pembungaan di setiap pohon durian per blok, yaitu jika menginginkan panen durian bulan Agustus – November, maka sekitar bulan Maret tanaman pada blok diberi pupuk 1,5-2 kg NPK + 1 sendok makan POWER NUTRITION per 10 liter air per pohon dan akan lebih bagus ditambah penyemprotan 3-4 tutup POC NASA + 1 tutup HORMONIK per tangki setiap 7-10 hari sekali sebanyak 3-4 kali. Selain itu kira-kira 3 bulan sebelumnya tanah areal penanaman harus dikeringkan. Jika waktu pengeringan turun hujan, tanah di sekeliling tanaman dalam radius 5-7 meter diberi mulsa dan dibuatkan saluran pembuangan air. Setelah bunga mekar dan menjadi buah atau 2 bulan setelah bunga mekar, tanaman diberi pupuk NPK dosis 0,5 – 1 kg per tanaman. Setelah terbentuk buah, usahakan tanaman tidak mengeluarkan tunas daun karena dapat menyebabkan terjadinya perebutan unsur hara antara buah dan daun, sehingga perlu disiram POWER NUTRITION lagi (1 botol untuk 30-50 pohon). Penyerbukan Tidak semua bunga bisa menjadi buah karena bunga durian mekar pada sore sampai malam hari sehingga tidak banyak serangga penyerbuk. Selain itu juga tidak semua bunga durian muncul secara bersamaan, padahal penyerbukan berhasil jika serbuk sari dan kepala putik harus matang secara bersamaan. Oleh karena itu perlu dilakukan penyerbukan buatan, caranya sapukan kuas halus pada bunga mekar pada malam hari. Untuk memaksimalkan kualitas dan kuantitas, sebaiknya dalam satu areal penanaman tidak hanya satu jenis varietas tertentu, tetapi dicampur dengan varietas yang lain. Perawatan Buah Durian Penyeleksian buah setelah berdiameter 5 cm. Sisakan dua buah terbaik, jarak ideal buah satu dengan yang lain sekitar 30 cm. Tanaman durian yang baru pertama kali berbuah sebaiknya dipelihara satu atau dua butir buah. Untuk mencegah kerontokan buah setelah buah berumur 10 hari sejak terbentuk, lebih bagus jika diberikan pupuk makro NPK (0,5-1 kg/pohon) ditambah POWER NUTRITION (1 botol untuk 30-50 pohon). Pengendalian Hama dan Penyakit buah Durian Penggerek Batang (Batocera sp. , Xyleutes sp.)
Penggerek Buah (Tirathaha sp., Dacus dorsalis )
Kutu Putih ( Pseudococus sp.)
Ulat Daun (Papilia sp., Setora sp., Lymatria sp.)
Penyakit Kanker Batang (Phytophthora palmivora)
Penyakit Busuk Akar (Jamur Fusarium sp.)
Penyakit Jamur Upas (pink disease)
Penyakit Akar Putih (JamurRigodoporus lignosus)
Penyakit Busuk Buah ( Jamur Phytophthora sp.)
Catatan : Jika pengendalian hama dan penyakit dengan pestisida alami belum mengatasi, sebagai alternative terakhir bisa digunakan pestisida kimia yang dianjurkan. Agar penyemprotan lebih merata dan tidak mudah hilang oleh air hujan tambahkan Perekat Perata Pembasah AERO 810 dosis 0,5 tutup botol per tangki. Pemanenan Buah Durian Waktu panen berbeda tergantung jenis varietas. Jenis monthong sekitar 125 – 135 hari setelah bunga mekar, jenis chanee sekitar 110 – 116 hari setelah bunga mekar. Buah durian mengalami tingkat kematangan sempurna 4 bulan setelah bunga mekar. Waktu petik berdasar tanda-tanda fisik, misal ujung duri coklat tua, garis-garis di antara duri lebih jelas, tangkai buah lunak dan mudah dibengkokkan, ruas-ruas tangkai buah membesar, baunya harum, terdengar bunyi kasar dan bergema jika buah dipukul. Cara penen dengan memetik atau memotong buah di pohon dengan pisau atau galah berpisau. Bagian yang dipotong adalah tangkai buah dekat pangkal batang dan usahakan buah durian tidak sampai terjatuh karena mengurangi kualitas buah. | |||||||||||||||||
Teknis Budidaya Buah Durian
Produk Nasa lainnya :
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Customer Toko
Whatsapp:
085755586562
Email:
raniulandari46@gmail.com
Transfer Bank
Rek : 6397-0101-5313-534
An. RANI ULANDARI
An. RANI ULANDARI
Rek : 0400-012-987
An. RANI ULANDARI
An. RANI ULANDARI
Rek : 144-0016-1019-14
An. RANI ULANDARI
An. RANI ULANDARI
Tidak ada komentar:
Posting Komentar